Kapolres Kerawang Laksanakan Amanah Telegram Kapolda Jawabarat Bernomor : ST/1094/VII/Kep/2024 Tertanggal 26 Juli 2024 Terkait Promosi dan Rotasi Jabatan
karawang, PWMEDIATV.COM Polres Karawang menggelar upacara serah terima jabatan (sertijab) untuk tiga pejabat utama, yakni Kapolsek Cibuaya, Kasat Narkoba, dan Kasat Polairud. AKBP Edwar Zulkarnain Kapolres Karawang pimpin langsung upacara…